Explore Your Communication Skills through Public Speaking

Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Advent Indonesia angkatan 2021 mengadakan Public Speaking Webinar pada hari Minggu tanggal 19 Maret 2023. Kegiatan ini merupakan salah satu pembelajaran dari kelas Public Speaking, dengan dosen pengampu Ibu Debora [...]

By |2024-02-04T01:02:57+00:00March 20, 2023|Berita|

Edu-Preunership “Inspire, Integrate, Inovate”

Kewirausahaan sudah menjadi hal yang sangat berkembang pada saat ini. Kelas Education Entrepreneurship yang diampu oleh Ibu Marlin S. Marpaung, M.Ed mengundang pembicara-pembicara yang sudah memiliki pengalaman dalam bidang kewirausahaan dengan tujuan membekali mahasiswa dengan [...]

By |2024-02-01T00:39:02+00:00February 23, 2023|Berita|

Visiting Professor dari The National University of Malaysia

Kelas Research Method in ELT yang diampu oleh Dr. Caroline Katemba Tobing, menghadirkan seorang dosen senior dari The National University of Malaysia yaitu Profesor Azianura Hani Shaari yang merupakan dosen senior di Center for Research [...]

By |2024-02-01T00:40:11+00:00February 9, 2023|Berita|

Assessment Lapangan Akreditasi Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris

Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, FKIP UNAI menjalani proses akreditasi pada tanggal 14-15 November 2022. Pertemuan dengan tim akreditasi diadakan di Conference Room, Library Lt. 2 Universitas Advent Indonesia. Para asesor berasal dari Lembaga Akreditasi [...]

By |2024-02-01T15:34:17+00:00November 16, 2022|Berita|

Seminar in English Language Teaching Program Kreativitas Mahasiswa FKIP – Pendidikan Bahasa Inggris Webinar “Quarter Life Crisis: Love, Love and Mental Health”

Kelas Seminar in English Language Teaching yang diampu oleh Ibu Dr. Caroline V. Katemba Tobing, MA., TESL dengan sukses mengadakan webinar pada Minggu, 28 November 2021 bertajuk “Quarter Life Crisis: Love, Life and Mental Health” [...]

By |2024-02-01T16:15:43+00:00November 29, 2021|Berita|

Cross-Cultural Understanding “Experience Cultural Diversity”

“We may have different religions, different language, different colored skin, but we all belong to one human race” -Kofi Annan- Masing-masing dari kita tumbuh dari suku, agama, dan ras yang berbeda. Hal ini membuat kita [...]

By |2024-02-02T01:37:25+00:00April 23, 2021|Berita|

Webinar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNAI “Sukses Mengelola Kelas dan Memotivasi Siswa (Daring dan Luring)”

Pada situasi pandemi Covid-19 saat ini, proses belajar mengajar dilakukan secara online. Tak bisa dipungkiri, banyak para siswa yang sudah mulai jenuh dan kehilangan motivasi dalam belajar. Betapa pentingnya tanggung jawab seorang guru untuk dapat [...]

By |2024-02-02T01:39:09+00:00April 13, 2021|Berita|

Experience the Cultural Diversity in Collaboration with Cross-Cultural Understanding Class

Pada tanggal 19 dan 25 Maret 2021, mata kuliah Cross-Cultural Understanding yang diampu oleh Ibu Marlin Steffi Marpaung mengadakan inovasi kegiatan belajar untuk pembelajaran lintas budaya, dengan menghadirkan pembicara yang merupakan native speaker. Acara ini [...]

By |2024-02-02T01:49:29+00:00March 19, 2021|Berita|
Go to Top