UNAI

  • Published On: February 6, 2019Views: 1466

    Puji syukur patut dipanjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa. Pada tanggal 5 Februari 2019 bertepatan dengan hari raya imlek, Staff sekolah sabat UNAI 2019 mengadakan Welcome Party. Acara ini telah rutin diadakan setiap pergantian anggota […]

  • Published On: February 4, 2019Views: 1618

    Menjadi sukses adalah impian setiap orang. Namun sebelum mencapai kesuksesan tersebut, kita harus melewati berbagai tantangan dan proses yang tidak sebentar. Tidak ada kesuksesan yang bisa dicapai dengan mudah. Kedisiplinan dan kebiasaan memiliki peranan penting […]

  • Published On: February 4, 2019Views: 1670

    Pada tanggal 2 Februari 2019 lalu, Badan Eksekutif Mahasiswa menyelenggarakan acara Malam Minggu pertama di semester genap. Kali ini BEM memilih untuk mengadakan acara UNAI Family 100. Acara yang dimulai pukul 19.30 ini, didahului dengan […]

  • Published On: January 31, 2019Views: 1576

    Bandung. Pemerintah Provinsi Jawa Barat, melaui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mengadakan workshop kick off meeting Jawa Barat resilience culture province yang dilaksanakan pada tanggal 30 Januari 2019, bertempat di The Trans Luxury Hotel. Universitas […]

  • Published On: January 28, 2019Views: 1326

    Minggu, 27 Januari 2019 Fakultas Filsafat UNAI bekerjasama dengan Departement Komunikasi Uni Indonesia Kawasan Barat mengadakan seminar rutin dengan pembahasan “Public Speaking Training” yang dibawakan bapak Singgih Sasongko, S.IP, M.si selaku KAPRODI IKOM FISIPOL Universitas […]

  • Published On: January 28, 2019Views: 1085

    Setelah melewati berbagai tantangan pada semester ganjil 2018/2019, tibalah saat pemberian penghargaan bagi mahasiswa dan mahasiswi yang berhasil menyelesaikan perkuliahan dengan nilai terbaik. Pemberian penghargaan tersebut diadakan pada acara Chapel Umum tanggal 25 Januari 2019 […]

  • Published On: January 24, 2019Views: 1576

    Fakultas Ilmu keperawatan, Universitas Advent Indonesia (FIK-UNAI) telah mengadakan Pelatihan Etik Dasar-Lanjut (EDL) bekerjasama dengan Komisi Etik Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Nasional (KEPPKN) yang diselenggarakan pada tanggal 21-23 Januari 2019 bertempat di NACB theater room […]

  • Published On: January 21, 2019Views: 1309

    Untuk mengawali tahun 2019, Girls Club mengadakan acara tutup buka tahun yang bertempat di Student Center. Acara yang diadakan pada tanggal 20 Januari 2019 ini mengusung tema Masquerade dan sub tema New Year, New Spirit. […]

  • Published On: January 21, 2019Views: 1407

    Pada hari Jumat, 18 Januari 2019 lalu telah diadakan kuliah umum yang bertempat di Chapel UNAI. Pembicara pada acara kali ini ialah Bapak Samuel Smith Tombeng, alumni UNAI jurusan Keperawatan tahun 1991. Setelah lulus dari […]

  • Published On: January 3, 2019Views: 1200

    Pada 31 Desember 2018, UNAI mengadakan acara tutup buka tahun. Acara dilaksanakan di student center dan dimulai pada pukul 16.30. Diawali dengan kata sambutan yang dibawakan oleh Bapak Victor Sinaga dan dilanjutkan dengan lagu pembuka […]

Popular News

LATEST ISSUE,
“UNAI News & Views”

Edisi 38 | 20 Oktober 2023

READ MAGAZINE